Dalam hal ini saya mengangkat nilai
Caritas In Veritate, yang artinya Cinta Kasih Dalam Kebenaran. Nilai ini menceritakan bahwa seseorang tidak perlu takut untuk tidak mendukung kegiatan yang bersifat negatif, bukan karena teman tetapi untuk kebaikan bersama untuk mencapai tujuan tertentu. Komunikasi adalah kunci dari permasalahan ini, karena komunikasi kita akan tahu apa yang melatar belakangi pribadi tersebut. Sudah semestinya kita berbuat baik dan menyebarkan positif untuk sesama demi kebaikan kita ataupun yang lain. nilai ini akan berpengaruh di kehidupan kita untuk kedepanya. Jadilah diri yang semakin hari semakin berkembang dan menyebarkan hal-hal positif kepada sesama unutk kebaikan bersama dan sesama
KEMBALI KE ARTIKEL