Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Tata Kelola Sampah Organik Melalui Program Pengabdian Masyarakat oleh Mahasiswa Kehutanan Universitas Muhammadiyah Malang

14 Desember 2023   11:18 Diperbarui: 21 Desember 2023   15:19 54 0

Kelompok 50  Program PMM Mitra Dosen Prodi Kehutanan Univeritas Muhammadiyah Malang digelar di Desa Bengkel Kab. Tabanan Prov Bali dengan dibimbing Naresvara Nircela Pradipta S.hut M.sc dan Ramli Ramadhan S.hut dengan anggota PMM: Alfaro Catya, Revo Otaviyan, Mochamad Rifqi Trisyuwono. Kegiatan Pengabdian Masyarakat oleh Mahasiswa (PMM) ini adalah untuk mengaplikasikan Hilirisasi hasil Penelitian Universitas Muhammadiyah Malang (UMM). Kegiatan ini sama halnya seperti KKN, akan tetapi di Universitas Muhammadiyah Malang dinamakan PMM yang bisa dilakukan oleh semua mahasiswa/i mulai dari semester 3, disini kami melakukan PMM MITRA DOSEN yang bermitra dengan beberapa dosen Universitas Muhammadiyah Malang . Kegiatan ini dilakukan mulai tanggal 5 September sampai tanggal 1 Oktober 2023.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun