Tulisan perdanaku di blog keroyokan Kompasiana, Mulanya hanya sebagai pembaca pasif saja dari berbagai tulisan yang tersebar di blog yang sehat ini yang menjadi motivasi saya untuk belajar selain membaca juga memberanikan diri untuk mencoba menulis. Mohon dukungannya...