Covid-19 yang terjadi pada tahun 2020 mengguncang dunia dalam berbagai sektor baik dalam sektor kesehatan, ekonomi, sosial, dan tidak terkecuali dalam sektor pariwisata. Sektor pariwisata pada saaat Covid-19 bisa di bilang mati, karena pemerintah mengeluarkan kebijakan yaitu lockdown sehingga masyarakat tidak dapat berpergian jauh kemanapun itu, sehingga sektor pariwisata pada saat itu mati.
KEMBALI KE ARTIKEL