Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Harapan Kepada "Zorro" ?

1 April 2014   06:04 Diperbarui: 24 Juni 2015   00:14 110 1

Tiba-tiba saya teringat novel yang selesai saya baca beberapa tahun lalu, “Deception Point” karangan Dan Brown, sang penulis novel best seller The Da Vinci Code. Dari novel-novel yang saya baca, selalu ada teori konspirasi yang mengiringi, hingga membentuk logika pembaca agar menerka-nerka cerita berikutnya.Begitu pula novel “The Lost Symbol”, pihak yang sering disebut dalam teori konspirasi juga ter”mention” dalam novel ini, sebut saja “Mason” dan “Illuminati”. Seakan-akan penulisan novel dan pembuatan film merupakan bagian konspirasi besar di bumi ini.

Teori Konspirasi sangat susah untuk dipahami, mereka yang ter”mention” pun dengan mudah menyatakan “itu hanya isu sampah tak berdasar”, atau “itu hanya fitnah keji belaka”.

Berikut definisi teori konspirasi menurut Wikipedia:

“ Teori persekongkolan atau teori konspirasi (dalam bahasa Inggris, conspiracy theory) adalah teori-teori yang berusaha menjelaskan bahwa penyebab tertinggi dari satu atau serangkaian peristiwa (pada umumnya peristiwa politik, sosial, atau sejarah) adalah suatu rahasia, dan seringkali memperdaya, direncanakan diam-diam oleh sekelompok rahasia orang-orang atau organisasi yang sangat berkuasa atau berpengaruh. Banyak teori konspirasi yang mengklaim bahwa peristiwa-peristiwa besar dalam sejarah telah didominasi oleh para konspirator belakang layar yang memanipulasi kejadian-kejadian politik.”

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun