Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Membangun Perekonomian Kerakyatan melalui Pengelolaan Lingkungan Hidup

16 November 2023   10:24 Diperbarui: 16 November 2023   10:25 40 0
Perekonomian kerakyatan merupakan konsep ekonomi yang berfokus pada pemberdayaan masyarakat lokal dalam mengelola sumber daya alam dan menciptakan nilai tambah bagi kesejahteraan bersama Salah satu kunci keberhasilan perekonomian kerakyatan adalah melalui pengelolaan lingkungan hidup yang berkelanjutan. Dengan memanfaatkan sumber daya alam secara bijak, masyarakat dapat membangun perekonomian yang berkelanjutan dan memberikan manfaat jangka panjang bagi generasi mendatang. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun