Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

"Tantangan Program Merdeka Belajar"

23 Mei 2022   13:43 Diperbarui: 23 Mei 2022   13:54 2671 2
Pendidikan sebagai sutu konsep sering diartikan dan dipandang masyarakat dalam pengertian yang kurang tepat bahkan dapat dikatakan salah, sehingga pengertian pendidikan sering dikerdilkan maknanya menjadi hanya sebatas pengajaran. Sedangkan menurut Lengeveld, pendidikan adalah usaha mempengaruhi, melindungi, serta memberikan bantuan yang tertuju pada kedewasaan anak didiknya atau dengan kata lain membantu anak didik agar cukup mampu dalam melaksanakan tugas hidupnya sendiri tanpa bantuan orang lain. Sedangkan menurut Dewey, pengertian pendidikan sebagai suatu pengalaman karena kehidupan adalah pertumbuhan, , yang berarti pendidikan harus menjadi alat untuk membantu proses pertumbuhan batin, tanpa dibatasi usia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun