Mohon tunggu...
KOMENTAR
Entrepreneur

Pemahaman Kewirausahaan (Entrepreneurship)

18 April 2021   08:45 Diperbarui: 18 April 2021   08:51 1049 4
Istilah kewirausahaan (entrepreneur) pertama kali diperkenalkan pada awal abad ke-18 oleh ekonom Perancis, Richard Cantillon. Menurutnya, entrepreneur adalah Agent who buys means of production at certain prices in order to combine them". Adapun makna secara etimologis wirausaha/wiraswasta berasal dari bahasa sansekerta, terdiri dari tiga suku kata : "wira", "swa" dan "sta". Wira berarti manusia unggul, teladan, tangguh, berbudi luhur, berjiwa besar, berani, pahlawan, pionir, pendekar/pejuang kemajuan, memiliki keagungan watak. Swa berarti sendiri, dan Sta berarti berdiri. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun