Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Membandingkan Makna “Bersama Rakyat TNI Kuat” dengan “TNI Adalah Kita” Dalam Rangka Mensukseskan Program Bela Negara

20 Februari 2016   14:27 Diperbarui: 20 Februari 2016   15:06 36 0
Saat ini kita sering mendengar tentang Program Bela Negara yang akan dibuat oleh Pemerintah dimana warga negara yang berumur 50 tahun ke bawah wajib mengikuti program ini. Pro dan kontra terus saja terjadi, dari mulai cara yang dilakukan dalam Program Bela Negara sampai mempertanyakan urgensi Program Bela Negara dikarenakan saat ini masih ada TNI sebagai alat Pertahanan Negara. Saya ingin  mencoba menyoroti TNI sebagai alat pertahanan negara sehingga akan timbul kesadaran perlunya Program Bela Negara diikuti oleh semua warga negara dengan bentuk yang bisa jadi berbeda dengan apa yang dipikirkan kita selama ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun