Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi

Janur Hitam

28 September 2012   18:18 Diperbarui: 24 Juni 2015   23:31 217 2
Kepada angin (hawa) aku berkabung..
Kedalam tanah (adam) aku tersungkur..
Irama gamelan dalam kidung kesesatan, yang mengantar keranda kematian!
Awan berarak seperti pergerakan kolosal, jabat rapat melaju pelan menutup langit.. Angin tak cukup kuat untuk memisahkan, tapi ikut merayakan!

Tamu-tamu telah diundang!
Ini bukan penganten sunat,
Berkatalah: Apa ada yang salah dengan kelamin ku?

Aku di arak..
Jalan lenggang didepan! merekapun berpesta dibelakang!
Akan dibawa kemana? jawabanlah yang kutunggu.. dan mereka hanya tertawa!

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun