Kabar gembira bagi Dunia Olahraga Indonesia. Timnas Indonesia yang secara mengejutkan mampu lolos ke semifinal Suzuki AFF Cup 2016. Bagaimana tidak pada awalnya Tim Indonesia dikabarkan tidak akan berpartisipasi pada Event Akbar 2 tahunan ini karena kendala sanksi dari FIFA. Selama 1 tahun tanpa kompetisi yang jelas dan liga yang benar-benar terstruktur membuat gairah sepakbola kurang maksimal. Sepakbola Indonesia seakan jalan ditempat sambil melihat urutan peringkat FIFA terus turun bulan demi bulan.
KEMBALI KE ARTIKEL