Mohon tunggu...
KOMENTAR
Hukum

Penyerangan Terhadap Hakim: Perbuatan Terencana atau Luapan Emosi Sesaat?

14 September 2024   12:51 Diperbarui: 14 September 2024   12:54 43 2
Persidangan sering kali memberikan rasa takut atau cemas bagi para pihak yang terlibat di dalamnya, terutama bagi pihak tertuntut. Oleh karena itu, tidak jarang para pihak yang terlibat dalam suatu persidangan menjadi tegang ketika menunggu putusan hakim. Sayangnya, terdapat beberapa pihak yang menyikapi putusan hakim dengan cara yang salah. Ada yang meluapkan emosinya dengan menyerang hakim menggunakan sepatu, ikat pinggang, dan lain-lain.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun