Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Gopnik: Menjelajahi Asal-usul dan Budaya Remaja Jalanan Rusia

13 Juni 2024   07:24 Diperbarui: 13 Juni 2024   08:19 70 0
Pada 1980-an di Uni Soviet, berkembang secara pesat subkultur Gopnik yang mendapat banyak perhatian. Individu-individu ini sering dikaitkan dengan gaya berpakaian tracksuit olahraga, terutama merek Adidas, karena pakaian olahraga dianggap hangat dan memudahkan perkelahian jalanan (street fight). Berjongkok (Slavic Squat) serta merokok dan meminum bir murah atau vodka bersama sambil memakan biji bunga matahari atau kuaci sudah menjadi kebiasaan khas Gopnik. Mereka juga memiliki kedekatan dengan kalangan pekerja berpenghasilan rendah dan terkait dengan aktivitas kriminal.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun