Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Tindak Pidana Perdangangan Orang Terkait Penipuan Online

3 Desember 2024   10:33 Diperbarui: 3 Desember 2024   11:48 52 0
Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) merupakan kejahatan berat dengan modus operandi yang terus berkembang untuk menjerat lebih banyak korban. International Organization for Migration (IOM) atau Organisasi Internasional untuk Migrasi mencatat terjadinya lonjakan kasus TPPO sekitar 62,5 persen dibandingkan dengan tahun sebelumnya, terlebih modus baru penjeratan korban telah berkembang selama masa pandemi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun