Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Apa Saja Amalan di Hari Jumat?

6 Agustus 2022   03:01 Diperbarui: 6 Agustus 2022   06:45 83 3
Hari Jumat adalah salah satu hari yang dimuliakan oleh Allah SWT. Lalu apa saja amalan yang disunnahkan di hari Jumat? Yuk kita bahas selengkapnya.

Sebagaimana yang disabdakan oleh Rasulullah Saw: "Penghulu segala bulan ialah bulan Ramadhan dan penghulu hari adalah hari Jumat." (HR. Al-Bazzar).

Amalan yang dianjurkan di hari dan malam Jumat yaitu:

1. Memperbanyak Sholawat
Memperbanyak Sholawat. Allah dan malaikatnya bersholawat kepada Rasulullah Saw. Maka kita diperintahkan untuk memperbanyak membaca sholawat di hari Jumat dan setiap hari dilakukan agar kita mendapatkan syafaat dari Rasulullah Saw. Sholawat di hari Jumat akan dilipatgandakan pahalanya oleh Allah SWT.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun