Di penghujung bulan Januari tahun 2012, kelompok masyarakat Nusa Utara yang terdiri dari masyarakat Sangihe, Talaud, dan Sitaro yang berada di Propinsi Sulawesi Utara bahkan dimanapun berada senantiasa melakukan upacara adat
Tulude. Â Acara ini selalu dilakukan pada akhir bulan Januari di tahun yang baru (biasanya setiap tanggal 31 Januari). Kota Bitung, Sulawesi Utara yang sebagian penduduknya berasal dari etnis Nusa Utara ini pun tidak ketinggalan melakukan upacara adat ini sebagai bentuk ucapan syukur kepada Tuhan dimana kehidupan di tahun yang lampau telah dipelihara dan diberkati, sehingga harapan di tahun yang baru ini pun akan sama bahkan lebih baik lagi.
KEMBALI KE ARTIKEL