Mohon tunggu...
KOMENTAR
Trip

Mengubah Desa Menjadi Tempat Wisata Ciamik, Desa Wisata Kutabawa

25 Juni 2022   10:30 Diperbarui: 25 Juni 2022   10:40 561 3
Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf/Baparekraf) Republik Indonesia gencar melakukan pembangunan, terutama pada sektor pariwisata dan ekonomi kreatif di Indonesia yang menjadi bidangnya. Salah satu upaya yang dilakukan adalah gencar membangun desa wisata. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf/Baparekraf) Sandiaga Uno menyatakan bahwa sektor tersebut memiliki banyak peminat dan menjadi tren di kalangan wisatawan. Desa wisata menawarkan sensasi berwisata yang dapat langsung berinteraksi dengan budaya, alam dan masyarakat lokal.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun