Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

A-CATU! "Ayo Cegah Stunting" dengan Analisis Manajemen Risiko oleh Mahasiswa KKN Undip

12 Agustus 2023   04:25 Diperbarui: 12 Agustus 2023   05:32 293 1
Mahasiswa KKN Tim II Undip di Desa Duwet, Kecamatan Wonosari, Kabupaten Klaten telah berhasil melaksanakan program penyuluhan pentingnya manajemen risiko stunting terhadap ibu-ibu kader posyandu Desa Duwet. Program tersebut dilaksanakan pada Kamis, 3 Agustus 2023 bertepatan dengan pertemuan kader posyandu di Balai Desa Duwet.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun