Saya akui diri ini memang bukan WNI ber KTP Jakarta tapi bukan berarti tidak punya kepentingan di Jakarta. Sebagai orang yang terlahir dengan bapak turunan betawi dan sunda serta ibu asli magelang jawa tengah otomatis saat idul fitri kadangkala menyempatkan diri berkunjung ke sanak saudara di area jabodetabek. Memang benar kalau saya ke jakarta bertepatan dengan libur panjang nasional suasana terasa lengang namun cerita soal lalu lintas jakarta tetap ada saat obrolan keluarga.
KEMBALI KE ARTIKEL