Mohon tunggu...
KOMENTAR
Love

Pengkhianatan dalam Percintaan: Bisakah Orang yang Pernah Mengkhianati Pasangan Dapat Menemukan Cinta Kembali?

28 Oktober 2024   10:58 Diperbarui: 28 Oktober 2024   11:14 162 0
'Khianat, Mengkhianati, pengkhianatan atau berkhianat' merupakan antitesis dari sebuah kata 'setia' atau kesetiaan'. Setiap orang akan menghindari suatu perbuatan yang bernama 'khianat', baik itu dikhianati maupun mengkhianati (pelakunya sendiri), karena sudah barang tentu berkhianat termasuk perbuatan yang tercela dan amat buruk serta sangat merugikan berbagai pihak (baik bagi korban yang merasa dikhianati maupun bagi pelaku yang mengkhianati). Berkhianat artinya tidak berkomitmen pada kesetiaan, oleh karena itu lebih baik kita berpihak  pada kesetiaan daripada kita harus berkhianat. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun