Mohon tunggu...
KOMENTAR
Gadget

Panduan Pemula di SEO

22 November 2018   20:57 Diperbarui: 23 November 2018   12:14 254 0
SEO atau Search Engine Optimization merupakan sebuah konsep dan strategi mengoptimalkan posisi website di halaman mesin pencari (search engine) yang kini banyak diterapkan oleh para pebisnis online. Dengan posisi yang baik dan optimal di halaman search engine memang akan membuat peluang website untuk mendapatkan trafik tinggi jadi semakin terbuka lebar. Dengan trafik yang besar maka Anda pun berpeluang untuk meningkatkan conversation rate. Menarik bukan? Tapi untuk bisa menguasai SEO ini dibutuhkan usaha dan proses. Apalagi bila Anda tergolong masih pemula di dunia SEO, maka diperlukan usaha yang cukup gigih supaya bisa menguasai SEO. Nah berikut panduan untuk Anda yang masih pemula di dunia SEO.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun