Kepolisian Sektor Rumbai (Polsek) Rumbai Pekanbaru Riau menangkap tersangka pelaku yang diduga menggelapkan sepeda motor dan atas kepemilikan senjata tajam (Sajam) bernama Yudi Bin Samadi (27), warga jalan Rimbo Panjang Desa Rimbo Panjang Kecamatan Tambang Kabupaten Kampar Riau.
KEMBALI KE ARTIKEL