Bahasa Gaul, Kebiasaan Netizen +62, dan Komnas PA yang terlalu Berlebihan
4 September 2020 15:20Diperbarui: 4 September 2020 15:28243436
Penggunaan bahasa gaul yang terjadi dikalangan remaja memang tak bisa dibendung lagi. Di era modern ini, beragam istilah, diksi, atau kosakata baru dalam komunikasi sehari-hari kian banyak bermunculan. Mulai dari kata plesetan, singkatan, hingga istilah absurd makin asing terdengar ditelinga.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Akun Terverifikasi
Diberikan kepada Kompasianer aktif dan konsisten dalam membuat konten dan berinteraksi secara positif.