Mohon tunggu...
KOMENTAR
Surabaya Pilihan

Surabaya Alami Krisis Air Bersih? Begini Kondisinya

17 Desember 2024   09:00 Diperbarui: 17 Desember 2024   08:57 254 0
Suistinable Development Goals (SDGs) atau Tujuan Pembangunan Berkelanjutan adalah serangkaian 17 tujuan yang ditetapkan oleh Perserikatan Bangsa Bangsa (PBB) untuk mencapai pembangunan berkelanjutan di tingkat global. 17 tujuan tersebut saling terkait dan saling mendukung guna mengatasi tantangan yang dihadapi dalam dunia global. Merujuk pada salah satu poin tujuan dari SDGs, yaitu dalam poin tujuan ke enam mengenai "Air Bersih dan Sanitasi" memang diperlukan perhatian lebih bagi beberapa daerah di Indonesia, khususnya Surabaya. Di beberapa titik di Kota Surabaya masih ditemukan kondisi air yang seharusnya tidak memenuhi standar konsumsi. Padahal Kota Surabaya merupakan salah satu kota besar di Indonesia, bahkan Surabaya merupakan ibu kota dari Provinsi Jawa Timur. Apa sebenarnya penyebab fenomena kualitas air yang kurang baik di beberapa daerah di Surabaya, lalu bagaimana pemerintah dan masyarakat mengatasinya? 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun