Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe Pilihan

Prinsip Hidup Orang Jepang untuk Menghalau Malas dan Prokastinasi

4 November 2023   22:30 Diperbarui: 5 November 2023   21:18 371 10
Sobat Kompasiana, rasa malas dan prokastinasi (perilaku menunda-nunda pekerjaan) merupakan 2 hal yang lazim kita temui dan tak dapat dihindari dalam kehidupan sehari-hari. Ada banyak faktor yang dapat mempengaruhinya, diantaranya rasa lelah, bosan akan rutinitas, kurang dapat mengelola waktu dan menentukan skala prioritas, rasa tidak percaya diri akan kemampuan diri sendiri, mudah menyerah terhadap keadaan, merasa tidak punya solusi lagi, tidak yakin mempunyai harapan dapat berhasil mencapai tujuan dan faktor lingkungannya yang kurang memotivasi. Lantas, haruskah ketika kita dilanda rasa malas dan prokastinasi menyerah begitu saja tanpa melawannya?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun