Pati (08/08/2023) – Beberapa tahun lalu dunia digemparkan dengan wabah Covid-19 yang banyak berpengaruh terhadap roda perekonomian di Indonesia bahkan seluruh dunia. Hal ini dikarenakan terciptanya ruang terbatas untuk melakukan kegiatan perekonomian imbas dari peraturan larangan beraktivitas di luar ruangan bagi seluruh masyarakat Indonesia. Banyak perusahaan melakukan pemutusan hubungan kerja (PHK) besar-besaran dan pada akhirnya berimbas pada jumlah pengangguran yang meningkat drastis pada saat itu.
KEMBALI KE ARTIKEL