Akkir-akhir ini ada trend olahraga baru yaitu "silent walking" atau kalau diatrikan dalam Bahasa Indonesia adalah berjalan dalam keheningan. Aktifitas ini diperkenalkan melalui tik tok dan telah menarik perhatian khususnya gen Z. Seperti trend lainnya, MbaJeng yang FOMO ini jadi penasaran, apa sih aktifitas  silent walking ini? apa bedanya dengan kegiatan berjalan biasa? apa saja manfaatnya? Kalau kamu penasaran juga yuk MbaJeng ajak untuk menyelami lebih dalam.
KEMBALI KE ARTIKEL