Leicester City menjadi kampiun Liga Inggris musim kompetisi 2015-2016 memang masih akan dibuktikan dalam 6 pertandingan kedepan, namun keberhasilan Leicester City memuncaki papan klasemen patut kita apresiasi bersama, dan bukan tidak mungkin Leicester benar-benar akan menjadi kampiun bila berhasil menjaga konsistensinya dalam pertandingan-pertandingan terakhir tersebut.
KEMBALI KE ARTIKEL