Bersedekah adalah amalan yang sangat dianjurkan dalam agama Islam. Banyak sekali manfaat yang kita dapatkan dari bersedekah. Tapi, tahukah jika kebiasaan bersedekah itu harus dilatih sejak dini? Jadikanlah anak-anak kita sebagai anak yang dermawan. Jadikan mereka anak-anak yang cinta sedekah. Sehingga saat mereka mendapatkan nikmat, mereka langsung terpikir untuk membagi nikmat itu kepada orang lain.
Lalu bagaimana cara mengajarkan anak kita bersedekah? Bukankah mereka belum mempunyai penghasilan?
KEMBALI KE ARTIKEL