Tantrum adalah ledakan emosi yang terjadi pada anak yang memiliki masalah emosional. Umumnya hal ini terjadi ketika anak merasa lapar, lelah, atau tidak nyaman tetapi si kecil tidak bisa menjelaskannya sehingga frustasi dan menunjukkan perilaku yang tidak menyenangkan. Biasanya diekspresikan dengan cara berteriak-teriak, menangis dengan suara nyaring, bahkan melempar barang, atau berguling-guling dilantai.
KEMBALI KE ARTIKEL