Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pemberdayaan Penjaja Tahu Keliling Bangkit Hadapi Pagebluk ala KKN UNEJ

3 September 2021   19:54 Diperbarui: 3 September 2021   20:02 72 0
Kegiatan pelaksanaan KKN Back To Village 3 Universitas Jember, dilaksanakan secara mandiri di desa masing-masing. Berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya mahasiswa melaksanakan KKN secara berkelompok. Hal ini terjadi karena wabah covid-19 yang terus bertambah setiap harinya. Melalui kegiatan KKN Back To Village 3 Universitas Jember, saya Resa Fitri Indrayana peserta KKN BTV 3 UNEJ, Kelompok 14 denngan Dosen Pendamping Lapangan dr. Yudha Nurdian,M Kes. berupaya untuk dapat mengembangkan usaha Tahu Keliling di tengah pandemi covid-19. Lokasi usaha Tahu Keliling ini berada di Kelurahan Kotakulon RT : 17, RW : 04. Kegiatan KKN  BTV 3 Universitas Jember dilaksanakan selama 30 hari di rumah pemilik usaha tahu keliling. Dampak dari pandemi ini sangat dirasakan oleh pelaku usaha kecil maupun besar, tak terkecuali juga dirasakan pula dikuatkan oleh Bapak Hariyanto yaitu  menurunnya permintaan, hingga penjualan menjadi sepi, hal tersebut sering terjadi di siang hari sehingga mengalami kesulitan dalam menjual tahu tersebut. Ditambah adanya PPKM, pelaku usaha tahu keliling mengalami kesulitan dalam memasarkan produknya tersebut.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun