Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan salah satu proses pembelajaran mahasiswa S1 Universitas Jember yang dikembangkan melalui kegiatan pengabdian kepada masyarakat dan lingkungan sekitarnya. Kegiatan KKN di Universitas Jember wajib dilaksanakan dengan tujuan memberikan pengalaman, mampu berinteraksi dengan masyarakat smengaplikasikan ilmu yang telah didapat.Â
KEMBALI KE ARTIKEL