BSC (Balanced Scorecard) merupakan gagasan oleh Drs. Robert Kaplan dan David Norton dari Harvard Business School yang digagas pada awal tahun 1990. Drs. Robert Kaplan dan David Norton mengatakan bahwa BSC merupakan metode dalam pengukuran hasil kerja yang digunakan perusahaan melalui kartu skor yang hendak diwujudkan manajemen yang nantinya di bandingkan dengan hasil kinerja sesungguhnya. Dengan cara tersebut dapat menunjukkan bagaimana kinerja manajemen diukur dengan cara yang komprehensif, koheren, berimbang, dan terukur dari prespektif keuangan dan non-keuangan, jangka waktu, serta internal maupun eksternal.
KEMBALI KE ARTIKEL