Mohon tunggu...
KOMENTAR
Cerita Pemilih

Mengenal Lebih Dekat Bersama Calon Gubernur dan Calon Wakil Gubernur Jawa Barat Tahun 2024

21 November 2024   10:14 Diperbarui: 21 November 2024   11:08 1592 1
Pilkada Tahun 2024 akan tinggal menghitung hari, itu artinya semua lapisan masyarakat yang berhak memilih harus sudah mengantongi nama Paslon siapa yang akan dipilih pada saat ke TPS pada tanggal 27 November 2024 nanti. Pemilihan Kepala Daerah Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Barat terdapat 4 pasangan calon yang di usung dari beberapa partai. Tentu 4 Paslon ini merupakan putra-putri terbaik Jawa Barat yang dirasa akan mampu memimpin Jawa Barat lebih baik. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun