Mohon tunggu...
KOMENTAR
Bola

Timnas Indonesia Kalahkan Curacao, Menang 2-0: Rangking FIFA Timnas Garuda Melesat Ke-151 Dunia

27 September 2022   23:40 Diperbarui: 28 September 2022   00:45 200 4
Dalam laga yang digelar di Stadion Pakansari, Bogor pada selasa (27/9/2022) malam WIB, antara Timnas Indonesia melawan Curacao di pertemuan kedua. Indonesia berhasil menang 2-1 berkat gol-gol dari Dimas Drajad pada menit ketiga setelah Dimas berhasil memaksimalkan tendangan jarak jauh  dari Witan Sulaeman. Gol kedua tercipta dari Dendy Sulistyawan setelah berhasil meneruskan umpan silang yang diterima dari Witan dimenit ke-88 pertandingan. Sedangkan gol balasan Curacao diciptakan Jeremy Antonisse pada menit ke-47 pertandingan dibabak kedua.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun