Indonesia merupakan negara kepulauan terbesar di dunia yang di berada di antara 2 samudera dan 2 benua, menurut Ahmad dalam detik.com pada tahun 2019, namun mengapa dengan potensi besar tersebut Indonesia seakan-akan tidak mendapat manfaat sedikitpun?, bahkan dapat diakatakan menambah masalah dan beban bagi negara itu sendiri. (Sumber :
detik.com , diakses pada 11 Maret 2019, 14:47 WIB)
KEMBALI KE ARTIKEL