Mohon tunggu...
KOMENTAR
Cerbung Pilihan

Catatan Abdi Dalem (Bagian 6, Buton) - Ustad Murhum

18 Maret 2024   13:00 Diperbarui: 18 Maret 2024   13:02 183 1
            Tidak lama seusai mereka melaksanakan sholat zuhur, Mas Rade menghampiri seseorang yang masih berada di shaf paling depan. Orang tersebut tampak sedang berdiskusi serius dengan beberapa santri. Mas Rade sendiri setelah menyalami mereka, ikut mendengarkan apa yang dibicarakan. Abdi dan Dalem tidak berani mendekat sementara Mas Rade sedang berbicara dengan guru dan sahabatnya, keduanya membuka kembali catatan dan mendiskusikan hal-hal apa saja yang perlu ditambahkan. Mulai dari Pasar Wolio hingga percakapan mereka dengan Mas Rade sepanjang perjalanan tadi. Selang beberapa waktu Abdi dan Dalem asyik berdiskusi, mereka tidak sadar orang-orang yang tadi berdiskusi telah selesai.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun