Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kebijakan

Mengukur Usaha Oxfam Menyelamatkan Hidup Masyarakat Korban Perang Suriah

14 April 2020   10:06 Diperbarui: 14 April 2020   10:42 394 0
Sejarah singkat OXFAM bermula dari sebagian kecil masyarakat sipil Inggris yang merasa sangat prihatin terhadap korban perang, kebanyakan dari wanita dan anak-anak. Disamping itu, sekelompok kecil tersebut tentu turut mengalami bagaimana masa-masa sulit saat Perang Dunia ke 2. Orang-orang yang dimaksud tersebut ialah Canon Theodore Richard Milford, Profesor Gilbit Murray, Lady Mary, Cecil-Jackson Cole, dan Sir Alan Pinn. Mereka inilah yang mengawali pembentukan OXFAM. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun