Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

KPI untuk Karyawan, Karyawan untuk KPI

21 Juni 2024   22:15 Diperbarui: 21 Juni 2024   22:38 228 0
                    Dalam dunia organisasi, terdapat dua elemen penting yang tidak dapat dipisahkan, yaitu Key Performance Indicator (KPI) dan karyawan. KPI disebut sebagai kompas yang membantu setiap organisasi mengarah pada tujuannya. Sedangkan, karyawan dianggap sebagai seorang nahkoda yang mengarahkan kapal untuk mencapai tujuan tersebut. Pada era bisnis modern saat ini, dunia bisnis bergerak dengan tempo yang cukup cepat dan suasana kompetitif yang sangat terasa. Setiap perusahaan dituntut untuk mencapai target dan tujuan secara efisien serta efektif. Oleh karena itu KPI sangat diperlukan sebagai alat ukur penting menilai kinerja karyawan dan mengarahkan strategi untuk bergerak. Bagaimana hubungan antara Key Performance Indicator dengan karyawan? Apakah KPI akan selalu selaras dengan kepentingan karyawan? Mari kita bahas hubungan kompleks antara KPI dengan karyawan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun