Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kebijakan

Keadaan Miris Jalan Usaha Tani di Desa Sungai Bulan Kecamatan Sungai Raya Kabupaten Kubu Raya Kalimantan Barat

4 Desember 2023   10:33 Diperbarui: 4 Desember 2023   10:41 174 0
     Jalan usaha tani merupakan infrastruktur penting yang memungkinkan petani sawit untuk mengakses pasar dan pabrik kelapa sawit dengan lebih mudah. Sebelum adanya jalan yang baik, transportasi bukan hanya sulit tetapi juga mahal, mengurangi keuntungan petani.Jalan usaha tani memungkinkan transportasi kelapa sawit yang lebih cepat dan efisien, mengurangi kerugian akibat pembusukan dan mempercepat penyaluran produk Kelapa sawit ke pasar. Hal ini dapat meningkatkan pendapatan petani karena mereka dapat menjual produk dengan harga yang lebih baik.Dengan akses yang lebih baik ke pasar, petani sawit memiliki kesempatan untuk memperluas pendapatan mereka dengan menjual produk pertanian lainnya seperti sayuran, buahbuahan, atau produk lainnya. Dalam kegiatan perekonomian yang sebenarnya pertumbuhan ekonomi berarti perkembangan fisikal produksi barang dan jasa yang berlaku disuatu negara, seperti pertambahan dan jumlah produksi barang industri, perkembangan infrastruktur, pertambahan jumlah sekolah, pertambahan produksi sector jasa dan pertambahan produksi barang modal. (Sukirno:2013).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun