Film yang disutradarai Derek Kwok ini berdasarkan novel berjudul Wukong Biography yang ditulis oleh Jin Hezai. Film yang unik karena alurnya tidak seperti kisah asli dalam novel
Perjalanan ke Barat karya Wu Chengen () di jaman Dinasti Ming, Wu Kong sendiri merujuk pada nama Sun Wo Kong, bahasa asli dari Sun Go Kong, tokoh utama di novel yang merupakan merupakan salah satu dari 4 karya sastra terbaik dalam sejarah sastra Tionghoa tersebut.
KEMBALI KE ARTIKEL