Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mahasiswa KKN UGM 2024 Melaksanakan Kaderisasi Sekolah Ramah Bebas Narkoba dan Bullying di SD Panembahan Bekerja Sama dengan Polsek Kraton

29 Mei 2024   15:24 Diperbarui: 29 Mei 2024   15:28 65 0
Yogyakarta, 29 Mei 2024 - Sebagai upaya meningkatkan kesadaran akan bahaya narkoba di kalangan siswa, Mahasiswa KKN UGM, Althof Rayhan bersama teman-teman Sub-Unit 2 Kelurahan Panembahan yang dibimbing oleh Dosen Pembimbing Lapangan (DPL) Bapak , Ir. Atus Syahbudin, S.Hut., M.Agr., Ph.D., IPU mengadakan kegiatan kaderisasi dan edukasi yang melibatkan siswa-siswi di  SD Panembahan yang bekerja sama dengan Polsek Kraton dalam upaya membentuk komunitas sekolah bebas narkoba. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun