Seringkali di dunia sekolah, oleh guru mengadakan semacam perlombaan prestasi di antara murid-muridnya dengan maksud memacu rasa keinginan dari murid-muridnya untuk menunjukan prestasinya. Hal ini kemudian mewujud dalam keseharian di dunia paska sekolah dengan selalu berkompetisi dengan orang lain.
KEMBALI KE ARTIKEL