Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Ketika Kesepian dan Tekanan Sosial Menampar Wajah Jepang

11 November 2024   04:55 Diperbarui: 11 November 2024   05:03 65 1
Jepang, negara yang digadang-gadang sebagai salah satu raksasa ekonomi dan inovasi dunia, ada cerita yang jarang diperdengarkan. Di balik layar gemerlap kemajuan teknologi, ada sisi gelap masyarakat yang hidup dalam keterasingan. Fenomena ini disebut "hikikomori." Bayangkan seseorang yang memilih untuk mengunci diri dalam kamar selama berbulan-bulan, bahkan bertahun-tahun, enggan menghadapi dunia luar. Mereka adalah para hikikomori, potret generasi yang hilang, orang-orang yang bahkan lupa bagaimana rasanya tersenyum pada orang lain.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun