Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Pilihan

Ketika Semua Anak Cerdas, Siapa yang Berprestasi?

27 Juni 2024   08:15 Diperbarui: 27 Juni 2024   08:28 80 1
"Setiap anak adalah juara." Kalimat sederhana namun penuh makna tersebut sekarang ini sering kita dengar dalam sistem pendidikan kita. Tak ada lagi juara satu, dua, atau tiga. Semua anak dianggap memiliki kecerdasan yang sama, sebuah idealisme yang menawan hati. Namun, ironi muncul ketika di satu sisi kita menghapus sistem perangkingan, tapi di sisi lain, pemerintah tetap menjalankan program beasiswa untuk siswa yang berprestasi. Ini bukan sekadar paradoks, melainkan sebuah pertanyaan besar: Apakah kita benar-benar mengerti apa yang sedang kita ajarkan kepada generasi muda?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun