Mohon tunggu...
KOMENTAR
Segar Pilihan

Tips Menjaga Tubuh Agar Tetap Sehat di Bulan Ramadan Pada Masa Pandemi

24 April 2021   18:10 Diperbarui: 27 April 2021   11:33 1267 29
Suasana puasa pada tahun ini masih dihantui dengan adanya pandemi COVID-19. Meskipun pandemi ini masih berlangsung kita harus tetap semangat menjalankan ibadah puasa. Puasa Ramadhan dapat menjadi kesempatan terbaik untuk kembali ke gaya hidup sehat. Ada manfaat didapat saat kita menjalankan ibadah puasa yaitu berpuasa dapat membantu meningkatkan kekebalan tubuh kita agar terhindar dari penyakit. Menurut ahli gizi R. Dwi Budiningsari, SP., M. Kes., Ph.D selaku Ketua Program Studi Gizi Kesehatan Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan (FKKMK) UGM mengatakan  pada saat kita berpuasa tubuh dapat memperbaiki jaringan sel yang rusak. Apalagi di masa pandemi saat ini kita harus menjaga tubuh kita agar tetap sehat. Berikut ini adalah tips menjaga tubuh agar tetap sehat di bulan Ramadhan pada masa pandemi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun