Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Metode PjBL (Project by Learning) dalam Proses Pembelajaran Materi Procedure Text

6 Desember 2023   17:33 Diperbarui: 6 Desember 2023   17:39 311 0
Dalam proses pembelajaran di sekolah, banyak hal yang mempengaruhi keberhasilan para peserta didik dalam pencapaian kemampuan. Acapkali, kurangnya pemahaman peserta didik dalam  menyerap materi menjadi perhatian. Beberapa faktor yang menjadi poin dalam hal ini adalah; rendahnya motivasi belajar peserta didik, sehingga peserta didik kurang terlibat aktif dalam proses pembelajaran, belum maksimalnya guru  dalam memanfaatkan model-model pembelajaran interaktif yang berbasis teknologi seperti; media audio visual (video) dan alat peraga, guru masih menggunakan metode konvensional/ ceramah dalam menyampaikan materi, serta minimnya practicing dalam proses pembelajaran di dalam kelas sehingga guru harus mencari cara dalam menyampaikan materi agar permasalahan tersebut dapat diatasi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun