Di Era Orde Lama Soekarno, pasca kemerdekaan 17 Agustus 1945 Indonesia belum bisa membangun perekonomian secara utuh karena pada saat itu presiden dan kabinet sedang sibuk mempertahankan kemerdekan hingga tahun 1949. Indonesia mengalami gejolak politik dan sosial. Pada saat itu juga terjadi inflasi yang mengakibatkan semua harga barang menjadi naik dengan sangat cepat, kisaran harga naik 30%-50% perbulan. Inflasi tidak terkendali dan sebagian besar sektor ekonomi produksi mengalami kemerosotan, hingga gagal mengimbangi pertumbuhan penduduk. Dan tercatat pula 99% penduduk Indonesia dinyatakan sebagai rakyat yang miskin.
KEMBALI KE ARTIKEL