Ketika kita mendengar kata
data journalism maka yang mungkin dipikirkan adalah jurnalisme yang dilakukan dengan data. Tapi tidak semudah itu. “data” dan “jurnalisme” adalah istilah yang sangat rumit. Beberapa orang mungkin beranggapan bahwa data adalah sesuatu yang berkaitan dengan angka. Di era digital saat ini, hampir semua hal dapat dijelaskan dnegan angka. Data jurnaslime dengan memanfaatkan digital mampu menceritakan kisah yang menarik.
KEMBALI KE ARTIKEL