Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi

Kisah Menjelang Pagi

20 Desember 2024   06:07 Diperbarui: 20 Desember 2024   06:07 28 5
Subuh yang menunggu jawaban hari
Tentang semak yang bermandi rinai
Biarpun sumbang ia riang ria tak henti bernyanyi

Kuncup melati menyambut dengan tersenyum mesra
Berbagi wangi madu berbunga-bunga
Melelehkan air  pada sepasang mata

Manisnya sesyahdu kicau pipit nan merdu
Dan pagi pun memerah mewarnai langit Desember sendu

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun